Liputan6.com, Yogyakarta - Marcello Tahitoe atau yang dikenal sebagai Ello, vokalis baru Dewa 19, mengungkapkan gaya rambut gondrongnya terinspirasi dari sosok Gabriel Batistuta, legenda sepak bola Argentina. Idola masa kecilnya ini memengaruhi gaya penampilan rambutnya.
Mengutip dari berbagai sumber, Ello Tahitoe adalah penyanyi berdarah Maluku-Batak yang kini menjadi vokalis Dewa 19. Ia telah lama mempertahankan gaya rambut gondrongnya.
Tidak ada komentar