bali.jpnn.com, DENPASAR - Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Denpasar melakukan pendeportasian terhadap seorang cewek asal Rusia berinisial NP, 26, Senin kemarin (6/9).
Perempuan muda itu dideportasi melalui Bandara Gusti Ngurah Rai tujuan Moskow, Rusia, setelah terlibat menjual lendir di Seminyak, Bali.
Tidak ada komentar