Cek Fakta: Hoaks Video Ahmad Luthfi Bagi-Bagi Uang Rp 10 Juta Usai Menang Pilgub Jateng

Cek Fakta: Hoaks Video Ahmad Luthfi Bagi-Bagi Uang Rp 10 Juta Usai Menang Pilgub Jateng

Liputan6.com, Jakarta - Sebuah video yang diklaim gubernur terpilih Jawa Tengah (Jateng) 2024, Ahmad Luthfi bagi-bagi uang sebesar Rp 10 juta beredar di media sosial. Video tersebut disebarkan salah satu akun TikTok pada 2 Desember 2024.

Dalam video tersebut, Luthfi terlihat mengenakan seragam dinas Polri dan sedang berbicara di depan kamera. Pada video itu, Luthfi mengatakan akan membagikan uang sebesar Rp 10 juta sebagai rasa syukur karena sudah memenangkan Pilgub Jateng 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya