jpnn.com - BPJS Kesehatan memastikan seluruh peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) tetap bisa mengakses pelayanan, baik layanan administrasi kepesertaan maupun kesehatan selama libur Lebaran 2025.
Kepala Kantor BPJS Kesehatan Kantor Cabang Semarang Sari Quratul Ainy mengatakan kebijakan khusus ini diambil untuk mengantisipasi potensi kendala akses pelayanan di masa liburan.
Tidak ada komentar