Bolehkah Makan Sugar Cube dan Minum Minuman Manis untuk Menambah Tenaga Selama Lari?

Bolehkah Makan Sugar Cube dan Minum Minuman Manis untuk Menambah Tenaga Selama Lari?

Liputan6.com, Jakarta - Minuman maupun camilan manis, seperti sugar cube, acap kali dikonsumsi untuk menambah tenaga selama lari, terutama bila olahraga tersebut dilakukan dalam jarak cukup jauh. Apakah sebenarnya boleh demikian?

Dokter Spesialis Penyakit Dalam, dr. Cindya Klarisa, Sp. P. D., menjelaskan bahwa saat berlari, gula diperlukan, supaya otot bisa bekerja. "Ketika cadangan gula turun, (tubuh) akan memecah (gula dalam) lemak sampai otot. Pemberian gula (saat berlari) jadi semacam bensin bagi tubuh," katanya pada Lifestyle Liputan6.com usai jumpa pers acara ITO EN di kawasan Sarinah, Jakarta Pusat, Rabu, 13 November 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya