BMKG Minta Warga Gorontalo Cek Konstruksi Bangunan Seusai Gempa M 6,4

BMKG Minta Warga Gorontalo Cek Konstruksi Bangunan Seusai Gempa M 6,4

jpnn.com - JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menginformasikan gempa bumi bermagnitudo 6,4 terjadi di Gorontalo, Selasa (24/9), pukul 02.51 WIB. BMKG memastikan berdasarkan analisis seismologis gempa tersebut dipastikan tidak berpotensi tsunami.

BMKG mengingatkan warga Provinsi Gorontalo mengecek kembali konstruksi bangunan rumah seusai daerah itu diguncang gempa M 6,4. Hal itu perlu dilakukan guna menghindari runtuhan yang membahayakan keselamatan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya