Berada di Tengah Kota Roma, Bagaimana Vatikan Bisa Jadi Negara Sendiri?

Berada di Tengah Kota Roma, Bagaimana Vatikan Bisa Jadi Negara Sendiri?

Liputan6.com, Jakarta Vatikan, negara terkecil di dunia berdiri kokoh di tengah-tengah hiruk-pikuk ibu kota Roma, Italia. Meskipun hanya seluas 44 hektar atau sekitar 0,44 kilometer persegi, Vatikan bukan sekadar negara kecil. Negara ini menjadi pusat kepemimpinan Gereja Katolik seluruh dunia, tempat tinggal Paus sebagai kepala negara sekaligus pemimpin rohani tertinggi bagi umat Katolik di seluruh dunia.

Baca Juga

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya