Begini Cara ASN Bogor Kurangi Sampah Plastik di Lingkungan Kerja

Begini Cara ASN Bogor Kurangi Sampah Plastik di Lingkungan Kerja

jabar.jpnn.com, KABUPATEN BOGOR - Aparatur sipil negara (ASN) Kabupaten Bogor memulai kebiasaan baru membawa botol air minum dari rumah sebagai upaya mengurangi sampah plastik.

Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika menjelaskan kebiasaan baru ini dimulai dari ASN di lingkungan Sekretariat Daerah (Setda) Pemkab Bogor, sebelum diperluas ke seluruh perangkat daerah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya