kalsel.jpnn.com, BANJARMASIN - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Banjarmasin memberikan bantuan rehab total belasan rumah warga tidak mampu menjadi layak huni tahun 2025.
Ketua Baznas Kota Banjarmasin H Riduan Masykur menyampaikan pihaknya mengalokasikan anggaran Rp35 juta setiap rumah pada program rumah layak huni Baznas Banjarmasin tahun 2025.
Tidak ada komentar