Awas Hoaks Mencatut BPJS Kesehatan Lewat Bantuan KIS hingga Rp 2 Juta

Awas Hoaks Mencatut BPJS Kesehatan Lewat Bantuan KIS hingga Rp 2 Juta

Liputan6.com, Jakarta BPJS Kesehatan mengimbau masyarakat untuk mewaspadai hoaks pendaftaran bantuan hingga Rp 2 juta dari program KIS, informasi palsu tersebut merupakan modus penipuan yang bisa merugikan.

Kepala Humas BPJS Kesehatan, Rizky Anugrah menyatakaninformasi pendaftaran bantuan Rp 600 ribu sampai 2 Juta dari KIS BPJS Kesehatan merupakan hoaks yang harus diwaspadai karena merupakan modus penipuan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya