Ashanty Ungkap Alasan Jalani Puasa 100 Jam, Bukan karena Ingin Diet

Ashanty Ungkap Alasan Jalani Puasa 100 Jam, Bukan karena Ingin Diet

Liputan6.com, Jakarta - Ashanty menjalani puasa selama 100 jam. Puasa tersebut dilakukan istri Anang ermansyah itu demi kesehatan, bukan karena sedang menjalani diet ekstrem atau menurunkan berat badan.

Lewat akun Instagram pribadinya, Ashanty membagikan video berdurasi beberapa menit yang berisi pengalaman lengkapnya selama berpuasa. Ia terlihat semangat menceritakan manfaat puasa panjang yang telah dijalaninya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya