jatim.jpnn.com, SURABAYA - Adi Sutarwijono menyatakan sikap legowo atas keputusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan yang menggantinya dari posisi Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Surabaya.
Dia menyampaikan menerima keputusan tersebut dengan penuh rasa hormat dan loyalitas terhadap partai.
Tidak ada komentar