6 Potret Onigiri Nasi Kuning Ini Rasanya Bikin Penasaran, Versi Kearifan Lokal

6 Potret Onigiri Nasi Kuning Ini Rasanya Bikin Penasaran, Versi Kearifan Lokal

Liputan6.com, Jakarta Nasi kuning dan onigiri adalah dua makanan yang berasal dari dua negara berbeda. Nasi kuning makanan khas Indonesia yang dimasak bersama kunyit serta santan dan rempah-rempah, sementara onigiri makanan Jepang berupa nasi yang dipadatkan.

Dari jenis dan penyajiannya saja sudah berbeda, namun bagaimana jadinya jika dua makanan tersebut disajikan menjadi onigiri nasi kuning? Meski terdengar aneh, namun kreasi makanan tersebut benar adanya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya