Liputan6.com, Jakarta Angga Yunanda membagikan momen bahagianya melalui Instagram story. Sang kakak perempuan, Dinda Yunarmi baru saja melangsungkan pernikahan. Kehadiran Angga pun langsung menjadi sorotan karena tampil dengan begitu tampan.
Baca Juga
Tidak ada komentar