Liputan6.com, Jakarta Aktris dan politisi Rieke Diah Pitaloka kembali mencuri perhatian publik. Kali ini, bukan karena kebijakan yang diperjuangkannya, melainkan karena penampilannya yang memukau di gala premiere film terbarunya, AGEN +62.
Film yang juga dibintanginya ini menjadi ajang bagi Rieke untuk menunjukkan sisi dirinya yang lain, yaitu sebagai seorang fashionista yang berani dan percaya diri.
Tidak ada komentar