jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Lima produk unggulan Epson yang laris di pasar domestik dan internasional meraih iF Design Award 2025.
IF Design Award adalah penghargaan yang diinisiasi oleh iF International Forum Design sejak 1954. Penghargaan internasional yang berpusat di Jerman itu menggelar kompetisi untuk produk-produk industri terbaik dan terinovatif dari seluruh negara.
Tidak ada komentar