3,4 Juta Tiket Kereta Api Jarak Jauh Disiapkan Untuk Mudik Lebaran

3,4 Juta Tiket Kereta Api Jarak Jauh Disiapkan Untuk Mudik Lebaran

jpnn.com, JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia (KAI) menyiapkan sebanyak 3.443.832 tiket kereta api jarak jauh (KA JJ) untuk angkutan libur Lebaran 2025.

"Dengan tingginya antusiasme masyarakat untuk menggunakan moda transportasi kereta api, KAI telah menyiapkan kapasitas hingga 3.443.832 tiket KAJJ untuk periode keberangkatan 21 Maret – 11 April 2025 atau selama 22 hari," kata Vice President Public Relations KAI Anne Purba dikonfirmasi di Jakarta, Minggu, (2/3).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya