jateng.jpnn.com, SEMARANG - Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) memastikan bahwa retaknya badan jalan di tanjakan Trangkil, Kota Semarang disebabkan oleh keberadaan sesar aktif yang melintasi kawasan tersebut.
Kepala Bidang Geologi dan Air Tanah Dinas ESDM Jateng Heru Sugiharto mengatakan retakan jalan hingga munculnya material beton yang menyembul merupakan indikasi kuat adanya aktivitas geologi serius.
Tidak ada komentar