Suzuki Swift Sport Final Edition Jadi Model Edisi Perpisahan

Suzuki Swift Sport Final Edition Jadi Model Edisi Perpisahan

Liputan6.com, Jakarta - Suzuki memutuskan untuk mengakhiri produksi Swift Sport generasi ZC33S. Sebelum benar-benar menyetop produksi model tersebut, jenama asal Jepang itu akan meluncurkan Swift Sport edisi spesial, sebagai seri terakhir, yang disebut Final Edition.

Mobil ini bakal dirilis dalam jumlah terbatas dan hanya tersedia untuk pasar Jepang.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya