Sederet Kiprah Maung: dari Mobil Dinas Presiden Prabowo hingga Dipakai Paus Fransiskus

Sederet Kiprah Maung: dari Mobil Dinas Presiden Prabowo hingga Dipakai Paus Fransiskus

jpnn.com, JAKARTA - Maung, kendaraan taktis produksi PT Pindad membuat publik terkesima pada awal kemunculannya jelang akhir 2024.

Mobil yang merupakan inisiasi Presiden Prabowo Subianto ini adalah karya anak bangsa yang telah berkiprah di beberapa kesempatan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya