Liputan6.com, Jakarta - RMA Indonesia sebagai agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia siap meluncurkan produk baru di tahun ini. Setidaknya ada dua model yang disiapkan.
"Tahun ini kami berencana meluncurkan dua model baru," ujar Country Manager RMA Indonesia Toto Suharto di Jakarta, Senin (10/3/2025) malam.
Tidak ada komentar