Mengenal T Intouch di New Toyota Fortuner, Ada WiFi Hotspot hingga Bisa Matikan Mesin Mobi...

Mengenal T Intouch di New Toyota Fortuner, Ada WiFi Hotspot hingga Bisa Matikan Mesin Mobi...

Liputan6.com, Jakarta - PT Toyota-Astra Motor (TAM) melakukan peningkatkan pada platform T Intouch. Seluruh model New Fortuner dan varian 2.4 G merupakan produk Toyota pertama yang memperoleh peningkatan kemampuan T Intouch terintegrasi.

T Intouch sendiri merupakan layanan sistem telematika kendaraan yang menghubungkan pengemudi dengan kendaraan, memungkinkan kamu melacak posisi mobil hingga mengetahui informasi berguna lainnya dari jarak jauh. Layanan ini juga bisa diakses menggunakan aplikasi mToyota via smartphone.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya