jpnn.com, JAKARTA - Setelah lama dinantikan para penggemar SUV tangguh, akhirnya Jetour T2 siap melangkah ke tahap berikutnya.
Jetour Motor Indonesia memastikan bahwa keran pemesanan (pre-booking) untuk SUV bergaya adventure itu resmi dibuka pada Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025, akhir November mendatang.
Tidak ada komentar