Gagahnya Jetour T2 Dark Warrior, Siap Diajak Bertualang

Gagahnya Jetour T2 Dark Warrior, Siap Diajak Bertualang

Liputan6.com, Jakarta - Jetour memiliki lini produk mobil yang cukup lengkap. Salah satu yang tengah naik daun adalah Jetour T2 yang memiliki karakter mobil pertualang sangat kental.

Di China, terdapat Jetour T2 Dark Warrior yang merupakan hasil modifikasi Jetour Makers Kingdom (JMK). Dilansir Oto.com, tongkrongan SUV ini begitu gagah dan auranya mirip seperti Land Rover Defender.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya