jpnn.com, JAKARTA - Xiaomi 15 dan 15 Ultra resmi dirilis di Indonesia pada Kamis (13/3). Ponsel flagship itu akan mengandalkan kemampuan fotografi mumpuni dalam perangkat yang ringkas.
"Xiaomi 15 merupakan ponsel kamera ringkas yang ideal bagi penggemar ponsel pintar yang mudah digenggam oleh tangan Anda," kata Country Director Xiaomi Indonesia Wentao Zhao.
Tidak ada komentar