Liputan6.com, Jakarta - Samsung resmi memperkenalkan seri smartphone Galaxy A terbaru yang terdiri dari Galaxy A56 5G, Galaxy A36 5G, dan Galaxy A26 5G.
Smartphone-smartphone ini untuk pertama kalinya dibenamkan fitur Galaxy AI yang ditenagai AI untuk mendukung kreativitas hingga perlindungan privasi pengguna. Samsung menyebut AI yang ada di seri menengah Galaxy A ini sebagai "Awesome Intelligence."
Tidak ada komentar