Platform Pendidikan Telkom Digitalisasi Belasan Sekolah di Bali

Platform Pendidikan Telkom Digitalisasi Belasan Sekolah di Bali

Liputan6.com, Jakarta - Platform pendidikan digital Pijar Sekolah, yang dikembangkan PT Telkom Indonesia, menerapkan digitalisasi dalam proses belajar mengajar serta administrasi di belasan sekolah di Kabupaten Jembrana, Bali.

Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan efektivitas dan efisiensi kegiatan belajar mengajar di wilayah tersebut.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya