Liputan6.com, Jakarta - Game role playing atau game RPG bertema anime, Samkok Fantasy, hadirkan masa pra-registrasi untuk pemain di Indonesia. Sebelumnya, game anime ini disebut mendapatkan kesuksesan di pasar global.
Untuk memeriahkan masa pra-registrasi, publisher game Samkok Fantasy juga menyediakan berbagai hadiah untuk para pemain.
Tidak ada komentar