Elon Musk Ungkap Misi ke Mars: 2 Tahun Lagi SpaceX Bisa Kirim Pesawat Tanpa Awak

Elon Musk Ungkap Misi ke Mars: 2 Tahun Lagi SpaceX Bisa Kirim Pesawat Tanpa Awak

Liputan6.com, Jakarta - SpaceX, perusahaan antariksa milik Elon Musk berencana untuk mengirimkan Starship pertama mereka ke Mars dalam waktu dua tahun ke depan. Informasi ini diumumkan langsung oleh Elon Muks melalui akun X miliknya.

Mengutip informasi dari South China Morning Post, Senin (9/9/2024), Elon Musk juga menyebut kalau misi ini nantinya berjalan lancar, SpaceX berencana untuk melakukan misi berawak dalam empat tahun ke depan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya