Liputan6.com, Jakarta - Apple akhirnya merilis pembaruan iOS 18.4 ke seluruh pengguna iPhone, khusunya bagi para pengguna headphone premium AirPods Max di seluruh dunia.
Sesuai janji, update 18.4 membawa peningkatan besar-besaran bagi AirPods Max, di mana pengguna kinidapat menikmati audio lossless berkualitas tinggi dan latensi ultra-rendah.
Tidak ada komentar