Tur Dunia Pertama dalam 88 Bulan, G-Dragon Siap Tampil dengan Ubermensch

Tur Dunia Pertama dalam 88 Bulan, G-Dragon Siap Tampil dengan Ubermensch

jpnn.com, JAKARTA - Penyanyi dan penulis lagu, G-Dragon akan melakukan tur dunia 2025 bertajuk 'Ubermensch', yang diambil dari judul album ketiganya.

Melalui media sosial pribadinya, dia merilis poster teaser tur yang akan dimulai setelah perilisan album pada 25 Februari 2025.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya