Liputan6.com, Jakarta - Banyak hal bisa terjadi dari sebuah reuni, termasuk karya musik. Band JemSoy contohnya.
Pertemuan kembali tiga sahabat: Josef Yu, Franky "Ekky" Hediakto, dan Michael Pattiradjawane, setelah 30 tahun mereka tandai dengan lahirnya sebuah mini album.
Tidak ada komentar