jpnn.com, BALI - Musisi legendaris Indra Lesmana kembali menghadirkan sebuah karya yang spektakuler.
Berkolaborasi dengan The Apurva Kempinski Bali, dia meluncurkan Swara Apurva, sebuah komposisi musik yang terinspirasi dari filosofi sakral Bali, Dewata Nawa Sanga.
Tidak ada komentar