Lesti Kejora dan Rizky Billar Umumkan Jenis Kelamin Anak Kedua, Ternyata Perempuan

Lesti Kejora dan Rizky Billar Umumkan Jenis Kelamin Anak Kedua, Ternyata Perempuan

Liputan6.com, Jakarta Pasangan selebritas Lesti Kejora dan Rizky Billar mengumumkan jenis kelamin calon anak kedua mereka dalam acara pengajian tujuh bulanan kehamilan yang digelar di The Manor Andara, Depok, Jawa Barat, pada Kamis (5/12/2024).

Dalam momen spesial itu, keduanya menggunakan kembang api berwarna pink untuk mengungkap bahwa calon bayi mereka adalah seorang perempuan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya