Kemenbud Gagas Kompetisi Penulisan Skenario Film Bertema Kepahlawanan, Sineas Ungkap Tanta...

Kemenbud Gagas Kompetisi Penulisan Skenario Film Bertema Kepahlawanan, Sineas Ungkap Tanta...

Liputan6.com, Jakarta Kementerian Kebudayaan meyakini betul bahwa fungsi film tak hanya sekadar hiburan semata. Namun juga merupakan medium yang dapat digunakan untuk memperkenalkan kembali nilai-nilai kepahlawanan Tanah Air. Hal ini pula yang membuat pihak Kementerian menggagas perlombaan menulis skenario bertajuk Sinema (Skenario Inspiratif Nasional untuk Merawat Asa).

Sebelum lomba dihelat, Kementerian menggelar diskusi bertajuk "Ngofi (Ngobrol Film): Tantangan dan Peluang Film Narasi Kepahlawanan” di Komplek Kemendikbudristek, Senayan, Jakarta pada 18 September 2025 lalu bersama sejumlah sineas, jurnalis, dan komunitas film.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya