Liputan6.com, Jakarta Jelang Pemilu 2024, mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, diketahui tengah menjadi Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo-Gibran untuk Provinsi Jawa Barat. Tentunya, Ridwan Kamil turut menyaksikan jalannya debat yang berlangsung pada Selasa (12/12/2023) malam.
Dalam penjelasannya, Ridwan Kamil menyebut capres nomor urut 2 Prabowo Subianto yang didukungnya menjadi calon presiden yang paling jenaka selama debat perdana yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) tersebut.
Tidak ada komentar