BCL Banggakan Adik Iparnya Pernah Kerja Bareng Pharrell Williams hingga Usher

BCL Banggakan Adik Iparnya Pernah Kerja Bareng Pharrell Williams hingga Usher

Liputan6.com, Jakarta Aktris sekaligus penyanyi Bunga Citra Lestari alias BCL, kini tengah sibuk mempromosikan single baru, "Watak Utama". Menariknya, pada kesempatan ini ia bisa berduet dengan Yuna, penyanyi Malaysia yang juga adik mendiang Ashraf Sinclair.

Meskipun Ashraf Sinclair sudah almarhun, dan BCL sudah menikah lagi, pelantun lagu "Sunny" tetap menganggap Yuna sebagai adik iparnya. Bahkan setelah lagu "Watak Utama" diluncurkan, BCL tampak bangga bisa berduet dengan Yuna.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya