Liputan6.com, Jakarta - Seorang pendatang baru kembali muncul di jagat musik Tanah Air. Ardhita hadir menawarkan single perdananya, “Stupidly”.
Bagi Ardhita, yang punya nama lengkap Ardhita Ayu Dyah Putri, pentas hiburan sebenarnya bukan hal baru, karena dia sudah terlebih dahulu dikenal sebagai model.
Tidak ada komentar