jpnn.com, JAKARTA - Anugerah Kartini Musik dan Film Indonesia (AKMFI) 2025 sukses digelar di Auditorium Abdurrahman Saleh, RRI Jakarta, pada Selasa (29/4/2025).
Acara ini dihadiri lebih dari 500 undangan, melebihi kapasitas 380 kursi yang tersedia, sehingga sebagian penonton menyaksikan lewat layar di lobi RRI.
Tidak ada komentar