Komisi VII DPR Minta Pemerintah Pastikan Libur Nataru Aman dan Nyaman

Komisi VII DPR Minta Pemerintah Pastikan Libur Nataru Aman dan Nyaman

jpnn.com - Ketua Komisi VII DPR RI Saleh Partaonan Daulay meminta pemerintah memperhatikan keamanan, kedamaian, dan kenyamanan masyarakat saat libur akhir tahun ini.

Hal itu karena libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) kali ini bertepatan dengan musim hujan. Ada banyak potensi musibah yang mengitari di banyak tempat di Indonesia.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya