Begini Cara Golkar Surabaya Kampanyekan Paslon yang Diusung pada Pilkada 2024

Begini Cara Golkar Surabaya Kampanyekan Paslon yang Diusung pada Pilkada 2024

jpnn.com, SURABAYA - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Surabaya punya cara khusus untuk mengkampanyekan pasangan calon pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Timur maupun pemilihan Wali Kota (Pilwali) Surabaya yang mereka usung.

Pada pilkada serentak 2024 ini, Golkar mengusung Khofifah Indar Prawansa -Emil Elestianto Dardak di Pilgub Jatim, sedangkan Eri Cahyadi-Armuji di Pilwali Surabaya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya