Liputan6.com, Jakarta - Vasektomi menjadi ide kado ulang tahun unik yang dipilih pria asal Surabaya, Alam Go, untuk istrinya.
“Pertama kali nyeletuk idenya tuh istri saya, dia bilang ‘Ko, di Prancis itu istri sering dikasih kado vasektomi.’ Saya kan enggak ngerti yang gitu-gitu, saya kira kebiri,” kata Alam kepada Health Liputan6.com saat dihubungi pada Kamis (8/5/2025).
Tidak ada komentar