Pekan ASI Sedunia, BKKBN Sulawesi Tenggara Ajak Jemaah Masjid Padukan Konsep Kesehatan den...

Pekan ASI Sedunia, BKKBN Sulawesi Tenggara Ajak Jemaah Masjid Padukan Konsep Kesehatan den...

Liputan6.com, Jakarta - Pekan ASI Sedunia berlangsung selama tujuh hari yakni mulai tanggal 1 hingga 7 Agustus. Ini menjadi momen penting bagi masyarakat global untuk bersama-sama menegaskan komitmen dalam mendukung pemberian ASI eksklusif kepada bayi.

Momen ini dimanfaatkan Ketua Tim Kerja Hubungan Antar Lembaga, Advokasi Informasi Edukasi dan Kehumasan (Halakiemas), Dr. H. Mustakim saat menyampaikan khutbah Jumat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya