Panduan Lengkap Minum Obat Kolesterol yang Benar Saat Puasa Ramadan

Panduan Lengkap Minum Obat Kolesterol yang Benar Saat Puasa Ramadan

Liputan6.com, Jakarta - Ramadan tiba, dan jutaan umat Muslim di Indonesia menjalankan ibadah puasa. Bagi yang memiliki kolesterol tinggi dan rutin mengonsumsi obat penurun kolesterol, pertanyaan umum sering muncul: bagaimana mengatur jadwal minum obat selama berpuasa?

Dokter Spesialis Penyakit Dalam dari RS EMC Cikarang, dr. Angie Shabira Permata H, Sp.PD menjelaskan bahwa penyesuaian jadwal minum obat kolesterol sangat penting untuk memastikan efektivitas pengobatan tetap optimal selama bulan Ramadan. Konsultasi dengan dokter menjadi langkah utama agar ibadah puasa tetap lancar tanpa mengorbankan kesehatan jantung dan pembuluh darah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya