Liputan6.com, Jakarta - Salah satu elemen penting dalam perjalanan melawan kanker payudara adalah nutrisi yang tepat. Mengapa penting, dan bagaimana cara menyusun pola makan yang sesuai bagi pejuang kanker payudara? Simak tips berikut dari ahli untuk memahami peran penting nutrisi dalam perjalanan melawan kanker.
Menurut Medical General Manager PT Kalbe Farma Tbk, dr. Dedyanto Henky Saputra, M.Gizi, AIFO-K, nutrisi pasien kanker dapat dibagi menjadi dua fase utama, yaitu fase terapi dan fase pemulihan.
Tidak ada komentar