Liputan6.com, Jakarta - Masalah pada organ hati dapat dipicu oleh konsumsi obat tertentu. Kerusakan hati yang disebabkan oleh obat dikenal pula dengan drug-induced liver disease. Obat-obatan yang bisa memicu cedera pada hati mencakup obat resep dan obat bebas.
"Mengonsumsi obat yang tidak lagi dianggap aman atau menggunakan obat tertentu secara berlebihan, seperti Tylenol (acetaminophen), dapat melukai hati Anda. Jika Anda memiliki penyakit liver, mengonsumsi obat-obatan tertentu bisa berisiko," mengutip Verywell Health pada Jumat (1/12/2023)
Tidak ada komentar