Kelembapan Ruangan Bisa Ganggu Kualitas Tidur, Atasi dengan Cara Ini

Kelembapan Ruangan Bisa Ganggu Kualitas Tidur, Atasi dengan Cara Ini

Liputan6.com, Jakarta - Siapa sangka jika faktor kelembapan ruangan bisa jadi alasan tidur malam jadi tidak nyenyak? Ya, kondisi ruangan yang terlalu lembap bisa bikin kenyamanan tidur jadi berantakan. Padahal mendapatkan tidur berkualitas penting bagi kesehatan.

Ketika ruangan terlalu lembap, udara jadi terasa berat, geran, dan bikin enggak nyaman. Bayangkan, tubuh harus bekerja ekstra keras untuk bernapas karena udara penuh uap air. Akibatnya, tubuh jadi lebih cepat lelah, dan tidur jadi gelisah. Oleh karena itu, tidak mengherankan jika Anda kemudian sering terbangun tengah malam karena kegerahan. Hal ini jadi salah satu penyebab kualitas tidur kurang baik.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya