Jangan Anggap Remeh Rasa Haus Berlebihan, Waspadai Polidipsia

Jangan Anggap Remeh Rasa Haus Berlebihan, Waspadai Polidipsia

Liputan6.com, Jakarta Polidipsia adalah kondisi medis yang ditandai dengan rasa haus yang berlebihan dan terus-menerus, bahkan setelah minum banyak air.

Rasa haus ini bukan sekadar haus biasa yang hilang setelah minum; polidipsia merupakan rasa haus yang ekstrem. Kondisi ini bisa berlangsung selama beberapa hari, minggu, bahkan lebih lama, tergantung penyebabnya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya