Tips Siapkan Dana Darurat Bagi Generasi Sandwich

Tips Siapkan Dana Darurat Bagi Generasi Sandwich

Liputan6.com, Jakarta Dana darurat merupakan salah satu aspek penting dalam perencanaan keuangan. Namun, tidak sedikit anak muda yang menghadapi kesulitan dalam menyisihkan dana darurat, terutama mereka yang tergolong generasi sandwich.

Generasi sandwich adalah kelompok individu yang harus menanggung kebutuhan finansial dua generasi sekaligus: orang tua dan anak-anak mereka. Situasi ini sering kali membuat mereka kesulitan mengatur keuangan, termasuk menyisihkan dana darurat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya