Topang Ekonomi, China Bakal Tambah Utang 6 Triliun Yuan
- hari ini, 16.06
- liputan6.com
- 0
Liputan6.com, Jakarta - Perdagangan pekan ini diwarnai sejumlah sentimen. Community Lead Indo Premier Sekuritas (IPOT) Angga Septianus menjabarkan, sejumlah sentimen yang perlu diperhatikan pekan ini antara lain potensi perpanjangan restrukturisasi kredit Covid-19. Selain itu, juga inflasi Indonesia serta gerak rupiah dan foreign.
Angga berpandangan inflasi Indonesia pada Juni diprediksi turun ke 2,7% seiring tekanan harga pangan yang sudah mulai menurun, sementara itu terkait gerak Rupiah dan foreign, pada minggu ini gerak IHSG akan bergantung pada pergerakan dari Rupiah terhadap Dollar yang diperkirakan mulai stabil seiring prospek pemotongan suku bunga karena data inflasi AS yang kembali melandai.
Tidak ada komentar